Seputar Pendaftaran IUP Akuntansi UNDIP

Seputar Pendaftaran IUP Akuntansi UNDIP

Banner Web IUP

IUP Akuntansi UNDIP menjadi salah satu program yang dinaungi oleh fakultas ekonomi dan bisnis. Jurusan ini diharapkan dapat memenuhi tuntutan pentingnya kemampuan global saat ini. Mengingat bahwa kelasnya berbeda dengan kelas umum, IUP Akuntansi UNDIP ini memiliki jalur seleksi tersendiri yang telah disesuaikan guna mengukur kemampuan tiap calon mahasiswanya.

Persyaratan Umum

Terdapat beberapa syarat umum yang wajib dipenuhi oleh calon mahasiswa baru yang ingin mendaftar padai program international undergraduate program jurusan Akuntansi UNDIP. Persyaratan yang dimaksud dapat dilihat di bawah ini:

  • Merupakan lulusan SMA atau jenjang sederajat lainnya di Indonesia. Catatan lain ialah A-level qualification atau IB qualification
  • Mempunyai kemampuan dalam berbahasa Inggris dengan baik. Syarat ini bersifat mutlak karena nantinya perkuliahan yang akan dilakukan menggunakan bahasa Inggris secara keseluruhan. Adapun tolak ukur dari kemampuan bahasa Inggris ini akan dilihat dan diukur lewat Diponegoro English Test atau yang disingkat dengan DET yang mana hal ini akan dilakukan ketika ujian masuk.
  • Punya kapabilitas yang tergolong baik di bidang akademik. Hal ini dibuktikan dengan skor Diponegoro skolastik tes atau yang biasa disingkat dengan DMST.

Baca juga : IUP Teknik Kimia UNDIP

Persyaratan Khusus

Selain persyaratan umum, terdapat pula persyaratan khusus untuk bisa mendaftar di program IUP Akuntansi UNDIP. Adapun persyaratan khusus tersebut ialah sebagai berikut:

  • Nilai rapor yang tercatat mulai kelas 10 hingga kelas 12 semester 1
  • Sertifikat tanda kelulusan dari jenjang SMA maupun Ijazah
  • SKHUN atau yang disebut dengan Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional
  • Kartu identitas seperti KTP atau SIM atau Paspor atau Kartu Tanda Pelajar, dan lainnya.
  • Pas foto dengan ukuran 4×6
  • Sertifikat kemampuan bahasa inggris seperti TOEFL ITP atau TOEFL IBT atau IELTS)

Fasilitas 

Terdapat berbagai fasilitas yang akan didapatkan oleh mahasiswa program international undergraduate program (IUP) di Universitas Diponegoro ini. Adapun fasilitas yang dimaksud adalah sebagai berikut:

Baca juga : IUP Kedokteran Gigi UNAIR

Banner Web IUP

  • Perpustakaan dengan koleksi buku yang lengkap dan besar
  • Kelas nyaman yang dilengkapi dengan fasilitas seperti LCD proyektor, komputer, Air Conditioning (AC) dan lainnya.
  • Lab komputer
  • Coffee shop
  • Fasilitas untuk olahraga
  • Rusun untuk mahasiswa
  • Pusat kesehatan mahasiswa yang disingkat dengan Puskemas
  • Wi-fi
  • Akses ke berbagai jurnal bersifat gratis seperti : IEE, Explore, EBSCO, Proquest, Springerlink, Sciencdirect dan lainnya
  • English Languange Support Center
  • Pencarian perpustakaan secara elektronik
  • Merchandise Shop

Setelah membahas tentang pendaftaran IUP akuntansi UNDIP ini, maka bisa dilihat bahwa persiapan yang matang akan sangat menentukan diterima atau tidaknya seseorang di program ini. untuk itu, semakin cepat mempersiapkan diri, maka akan semakin baik. Untuk itu, salah satu usaha yang bisa dilakukan ialah dengan mengikuti bimbel IUP. Tapi, dimana bimbel IUP yang bagus?

Tenang, sekarang kami hadir untuk membantu kamu mempersiapkan diri menghadapi tes memasuki IUP di kampus impian kamu. Dengan berbagai keunggulan yang kami miliki, kami yakin mampu menjadi wadah terbaik bagi kamu untuk belajar. Dibimbing oleh tentor yang berpengalaman di bidangnya serta fokus pembelajaran pada siswa membuat bimbel IUP kami ini sangat strategis untuk persiapan. Selain itu, ada banyak keunggulan lain yang kami tawarkan, mulai dari efisiensi biaya, try out secara berkala hingga praktek wawancara IUP dan lainnya. Nah, tunggu apalagi, segera wujudkan impian diterima IUP di kampus impian kamu bersama kami.

5/5 - (2 votes)

Kontak Kami

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *