Program Kelas Internasional dan Tips Masuk IUP UNAIR

Program Kelas Internasional dan Tips Masuk IUP UNAIR

Banner Web IUP

Tips Masuk IUP UNAIR – UNAIR juga menjadi salah satu universitas dalam negeri yang menyediakan program kelas internasional, agar dapat memasuki program impian ini kami akan membagikan kepada anda sedikit tips masuk IUP UNAIR. Program ini memiliki basis double degree dan internasional class dengan bahasa pengantar untuk perkuliahan memakai bahasa Inggris.

Program Internasional UNAIR

IUP merupakan program seleksi untuk memasuki perguruan tinggi yang menggunakan basis internasional, sehingga anda tidak perlu jauh-jauh berkuliah ke negara lain untuk mencari tahu proses belajar mengajarnya. Ada banyak kelebihan yang diperoleh dengan memasuki program ini diantaranya pendidikan dengan kualitas tinggi juga dosen-dosen yang memiliki kompetensi di bidangnya, kesempatan yang luas untuk mendapatkan global eksposure sehingga mahasiswa dapat terbuka wawasannya serta mengeluarkan potensi terbaik yang mereka miliki.

Beberapa bentuk global eksposur yang dilakukan oleh Universitas Airlangga diantaranya:

  • Untuk mahasiswa yang mengambil program double degree, mendapatkan satu gelar dari UNAIR dan satu gelar lagi dari universitas mitra yang ada di luar negeri
  • Untuk mahasiswa yang tidak mengambil program double degree, student exchange ke universitas mitra yang ada di luar negeri, mengambil program perolehan kredit dan non kredit

Ada beberapa fakultas yang menyediakan kelas internasional di UNAIR yakni fakultas Psiokologi bekerja sama dengan Faculty of Healthy Queensland University of Technology, fakultas Kedokteran, fakultas Kedokteran Hewan, fakultas Farmasi dan Kedokteran Gigi.

Baca juga : Tips Masuk IUP UGM

Tips Mengikuti Seleksi

Sebelum mengikuti seleksi program kelas internasional ini, perlu anda ketahui bahwa seleksi masuk program ini berbeda dengan program regular. Karena memiliki basis internasional, untuk masuk program IUP lebih sulit jika dibandingkan dengan kelas regular. Berikut ini adalah tips masuk IUP UNAIR yang dapat kami bagaikan sebagai bekal anda menghadapi seleksi masuknya yaitu:

Banner Web IUP

  • Memperdalam TOEFL

Bahasa Inggris merupakan bahasa wajib yang harus dimiliki oleh mahasiswa di program ini sehingga anda harus berlatih untuk mengerjakan soal latihan TOEFL sebanyak mungkin untuk membiasakan diri menggunakan bahasa Inggris dalam percakapan.

  • Memahami jenis tes

Selain soal-soal bahasa Inggris, anda juga harus mencari tahu jenis tes yang memiliki kemungkinan diujikan di fakultas yang anda tuju guna mempersiapkan diri untuk belajar dalam menghadapi ujian.

  • Berlatih interview

Yang tidak kalah penting lagi, anda harus berlatih melakukan wawancara baik itu dalam bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris. Dengan membiasakan diri melakukan wawancara maka anda akan memiliki kepercayaan diri saat harus menjawab pertanyaan secara langsung. Kamu biasa mencari tahu pertanyaan-pertanyaan yang diajukan saat wawancara sebagai bahan referensi saat berlatih.

Baca juga : Biaya Masuk IUP UNDIP

  • Do’a

Setelah berbagai macam usaha yang dilakukan tersebut, maka yang bisa anda lakukan adalah berdoa dan memasrahkan segala hasilnya kepada Tuhan YME.

Program Bimbingan Belajar IUP Terbaik Indonesia

Setelah kami bagikan tips masuk IUP UNAIR, berikut kami akan membagikan pula informasi terkait tempat bimbingan belajar bagi program IUP universitas-universitas terbaik di Indonesia. Kami menyediakan banyak pilihan program diantaranya bimbel IUP UGM, bimbel IUP UNAIR, bimbel IUP UNPAD dan bimbel IUP UNDIP.

Banyak kelebihan yang diperoleh dengan mengikuti program bimbel ini diantaranya jadwal yang fleksibel, biaya yang efisien, bahan referensi yang lengkap, tentor yang memiliki pengalaman serta masih banyak lagi. Program bimbel ini bahkan telah menyediakan kelas daring sehingga memudahkan para siswa yang ingin mengikuti kelas dimanapun mereka berada.

Untuk informasi lebih lanjut kunjungi laman https://bimbel-iup.com. Program bimbingan belajar ini juga menyediakan konsultasi gratis bagi anda yang membutuhkan informasi lebih detil terkait program tersebut.

Kontak Kami

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *